Skip to content
logo jakarta

Pemberitahuan Rencana Pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung

Pemberitahuan Rencana Pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung

Jumat, 16 September 2022, 09:37 WIB

Maksud dan tujuan rencana pembangunan

Maksud dan Tujuan Pembangunan Untuk Jalur, Stasiun dan Fasilitas Proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung, adalah :

1.  Salah satu langkah meningkatkan daya saing bangsa

2.  Bagian dari rencana besar Pemerintah tentang perkeretaapian Indonesia di masa yang akan dating

3.  Koridor Jakarta-Bandung memiliki potensi besar dalam pengembangan industry, perdagangan dan pariwisata

4.  Potensi koridor Jakarta-Bandung yang besar itu perlu difasilitasi dengan infrastruktur transportasi untuk memobilisasi manusia dan barang secara optimal

5.  KCJB merupakan bagian dari rencana modernisasi transportasi massal yang andal, aman dan nyaman, konektivitas antar kota, dan pembangunan kawasan khususnya koridor Jakarta-Bandung.

Unduh

Artikel Terkait

Menu Aksesibilitas (CTRL+U)
Daftar Bahasa Widget Aksesibilitas
Mode Suara
Perbesar Teks
Perkecil Teks
Skala Abu - Abu
Kontras+
Sembunyikan Gambar
Rata Tulisan
Tulisan Dapat Dibaca
Tinggi Garis
Animasi Dijeda
Kursor
Spasi Teks
Garis Bawahi Tautan
Atur Ulang Semua Pengaturan Aksesibilitas
- Widget Aksesibilitas Version 2.0 -