Trotoar merupakan fasilitas penting dalam pembangunan sebuah kota guna menciptakan ruang yang nyaman dan aman bagi warga terutama pejalan kaki. Dalam beberapa tahun terakhir, trotoar di Jakarta mengalami revitalisasi besar-besaran, khususnya di jalan-jalan utama. Trotoar-trotoar ini dirancang dengan konsep "Complete Street" yang mengedepankan kenyamanan, aksesibilitas, dan keberlanjutan. Fasilita...
Selengkapnya