Perumda Pembangunan Sarana Jaya merupakan bagian dari Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) DKI Jakarta yang telah berdiri pada tahun 1982. Sejak awal berdirinya Sarana Jaya berorientasi di bidang penyediaan tanah, pembangunan perumahan, bangunan umum, kawasan industri serta sarana-prasarana lainnya. Pemprov DKI Jakarta menjadi pemilik 100% saham Perumda Pembangunan Sarana Jaya. Sebagai perusahaan yang...
SelengkapnyaJakarta Industrial Estate Pulogadung atau biasa disebut PT JIEP merupakan pengembang dan pengelola kawasan industri pertama di Indonesia milik Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan Pemerintah Pusat yang terletak di DKI Jakarta di atas area 433 hektar. Melalui SK Gubernur Provinsi DKI Jakarta pada tahun 1969, PT JIEP lahir sebagai upaya penataan kota yang dikhususkan bagi industri di Jakarta. Berlok...
SelengkapnyaPT Kawasan Berikat Nusantara (Persero) atau PT KBN (Persero) adalah bagian dari Badan Usaha Milik Daerah Pemprov DKI Jakarta. Berkutat di bidang usaha pengelola lokasi kawasan industri yang strategis di Jakarta. Cikal bakal pendirian PT KBN bermula saat Pemerintah Republik Indonesia mendirikan PT. Yado Warehousing (Persero) pada 1968. Perusahaan yang menempati lahan seluas empat hektar di Kampung...
SelengkapnyaJakarta Propertindo atau biasa disebut Jakpro merupakan perusahaan professional milik Pemprov DKI Jakarta, Jakpro konsisten menumbuhkan usaha sesuai perannya dalam membangun kota. Sejak tahun 1960, Jakpro dibangun dengan misi mengembangkan komunitas dan karya yang mengedepankan prinsip keberlanjutan (sustainability). Selain bergerak dibidang properti, Jakpro juga merambah bidang usaha lainnya, se...
SelengkapnyaPT Pembangunan Ibu Kota Jakarta atau dikenal sebagai PT Pembangunan Jaya yang merupakan bagian dari Perusahaan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Pemprov DKI Jakarta. PT Pembangunan Jaya didirikan pada tanggal 3 September 1961, sebagai tindak lanjut amanah Presiden Pertama Republik Indonesia Soekarno kepada Gubernur Jakarta saat itu, Soemarno, untuk melakukan revitalisasi kota Jakarta. Perusahaan i...
Selengkapnya